Deskripsi Acara
Ingin Punya Hati yang Tenang?
Pastinya dalam kehidupan ini kita tidak jarang dihadapkan pada situasi hidup yang sulit dihadapi. Hal itu kemudian membuat kita sedih, kecewa, menangis, khawatir, putus asa, dll.
Bukan hanya ketika menghadapi situasi yang sulit saja, perasaan-perasaan itu dapat muncul juga akibat sesuatu yang diinginkan tidak sesuai dengan apa yang didapatkan.
Kini sedang tren di berbagai sosmed, sebuah "seni berpikir dan merasa" yang disebut Stoikisme, atau kita mengenalnya juga dengan nama Filosofi Teras. Stoikisme telah mengubah cara berpikir dan merasa para penggunanya dalam menghadapi setiap persoalan kehidupan dan keinginan yang tak terwujud sehingga mereka dapat tetap menikmati hidup dengan hati yang tenang serta tetap mampu berkarya dan bermanfaat.
Seberapa luar biasakah ajaran Stoikisme itu sehingga dapat membuat para penggunanya memiliki hati yang tenang dan menikmati hidup? Hal apa saja yang diajarkan Stoikisme? Bagaimana hukumnya menerapkan ajaran Stoikisme dalam Islam? Apakah ajaran Islam dapat "mengganti" ajaran Stoikisme?
Yuk kita kupas tuntas di TERAS PPA, bersama:
🎙️Kang Monde Ariezta
_Trainer PPA For Personality_
Tema : Menemukan Stoikisme dalam Islam
"Seni Punya Hati Tenang untuk Menikmati Hidup"
🗓️ Kamis, 18 Agustus 2022
⏰ 19.45 - 21.30 WIB
Dan... dapatkan benefit lainnya yang bisa didapatkan :
📌 Rekaman ulang materi
⚠️CATATAN : Jika sudah masuk dalam grup tidak perlu lagi join grup. KHUSUS bagi yang belum masuk grup BARU TERAS PPA
Info lebih lanjut hubungi : http://wa.me/6289602867795 (Ka Melati)
Tipe Pemesanan
Hanya Online
Batas Pemesanan
1 September 2022 18:00
Waktu Mulai
1 September 2022 19:30
Lokasi Acara
Zoom